5 Hal yang Harus diperhatikan Saat Kamu Sedang Berkendara
Musim libur pertengahan tahun telah tiba, hampir semua orang akan pergi berwisata dan berlibur, ada yang menggunakan mobil adapula yang menggunakan motor. Berikut hal yang harus disiapkan jika kamu ingin berlibur menggunakan motor.
1. Cek
kondisi motor
Sebelum
bepergian, pastikan motor yang akan kamu pakai dalam kondisi baik. Jika tidak,
ditakutkan bengkel di sepanjang jalan yang kamu lalui tidak buka. Bisa juga
terlalu jauh. Selain itu, siapkan bahan bakar yang cukup. Repot bukan harus
mendorong mogok?
2. Bawa
perlengkapan
Motor
merupakan transportasi yang tidak memiliki penutup atas layaknya mobil dan
becak. Maka dari itu, untuk menghindari panas serta hujan, diperlukan
perlengkapan, antara lain helm dan jas hujan.
Helm sendiri memang diwajibkan guna keselamatan. Selain itu, tidak lupa untuk membawa surat-surat, seperti STNK dan SIM.
3. Gunakan pakaian yang nyaman
Saat
akan pergi menggunakan motor, perlu diperhatikan juga apa yang akan kamu pakai.
Jangan memakai bahan yang membuatmu kurang nyaman. Apalagi saat cuaca tengah
panas seperti sekarang ini.
Gunakan pakaian yang tipis namun tetap melindungimu dari sinar matahari. Untuk
para hijabers, hindari penggunaan jilbab atau gamis terlalu panjang. Ditakutkan
akan membahayakan dirimu sendiri dan orang lain.
4.
Istirahat sejenak
Meskipun
menargetkan harus tiba di waktu sekian. Namun, jangan sampai meninggalkan
istirahat di sela-sela perjalanan. Jangan paksakan tubuhmu terus-terusan
berkendara. Bisa saja nanti begitu sudah di tujuan, kamu malah jatuh sakit.
Bukannya
senang bertemu orang-orang tersayang, justru harus terus berbaring di kamar.
Gunakan waktu istirahat untuk meregangkan otot dan mengisi perut dengan
beberapa asupan.
5. Mengikuti
pelatihan Safety Riding Training bersama Triniti DSTC
Selain dari 4 poin sebelumnya, poin kelima ini sama pentingnya dengan poin lainnya. Pelatihan Safety Riding Training ini harus dilakukan agar kamu siap untuk berkendara jarak jauh maupun jarak dekat, pelatihan ini sangat direkomendasikan bagi kamu yang memiliki hobi touring, riding, maupun healing.
Segera daftarkan dirimu untuk mengikuti pelatihan Safety Riding Training bersama Triniti DSTC. Daftarkan melalui nomor 0813-8111-1847 atau bisa melalui website kami trinity-dstc.com.
Comments
Post a Comment